Siswa/i SMK KESEHATAN DHARMABAKTI NUSANTARA PADANG melaksanakan praktek kefarmasian : Ilmu Resep, Farmakognosi dan Pelayana Farmasi, kimia Farmasi dan PKK. Siswa/i juga melaksanak praktek komputer di Laboratorium komputer.
SELAMAT DATANG DI WEB
SMK KESEHATAN DHARMABAKTI NUSANTARA PADANG
Pendaftaran : https://smkkesdbn.com/ppdb/
Visi sekolah : Terciptanya sumber daya manusia yang kreatif, ungul, berkakhlak mulia serta mampu bersaing di dunia kerja sebagai tenaga farmasi yang profesional.
Misi Sekolah :
- Melaksanakan Pendidikan Kejuruan Kesehatan Seiring Dengan Kemajuan Ilmu Pengetahuan Dan Teknologi KeFarmasian Yang Berorientasi Pada Mutu Lulusan Dan Kebutuhan Tenaga Kerja.
- Melengkapi Sarana Dan Prasarana Penunjang Praktikum Laboratorium Ke Farmasian Sesuai Kebutuhan Kompentensi Kealian Yang Dituntut Oleh Dunia Kerja Dan Dunia Usaha/Industri.
- Meningkatkan Kemampuan Pendidik Dan Tenaga Kependidikan Untuk Mempersiapakan Siswa Memasuki Dunia Kerja Atau Melanjutkan Pendidikan Keperguruan
- Menggalang Kemitraan Dan Kerjasama Dengan Dunia Usaha/ Industri Dan Asossiasi Profesi Sebagai Instusi Pasangan Dalam Menciptakan Tenaga Kerja Yang Terampil, Unggul, Kreatif Dan Kompetitif.
Tujuan sekolah :
- Mempersiapkan Peserta Didik Dengan Ilmu Pengetahuan, Senibudaya, Dan Teknologi Agar Mmapu Mengembangkan Potensi Diri Secara Mandiri Maupun Jenjang Pendidikan Yang Lebih Tinggi.
- Menyelenggarakan Pendidikan Secara Terencana, Terarah, Dan Berkelanjutan Sesuai Tuntutan Perubahan Lokal, Nasional, Dan Global Dalam Rangka Mewujudkan Pendidikan Yang Bermutu.
- Meningkatkan Kompetensi Pendidik Dan Tenaga Kependidikan Melalui Seminar, Workshop, Pendidikan Serta Pelatihan Guru Produktif Di Dunia Usaha Dan Dunia Industri
- Mengoptimalkan Penyelenggaraan Pendidikan Sistem Ganda (PSG) Bersama Asosiasi Profesi Serta Instusi Pasangan Dalam Memenuhi Standar Kompetensi Lulusan Sesuai Kebutuhan Dan Tuntutan Dunia Kerja.